D.camp, Startup Ekosistem Builder Terkemuka Asal Korea, Memperluas Pengaruhnya di Asia Tenggara - Koran Mandalika

D.camp, Startup Ekosistem Builder Terkemuka Asal Korea, Memperluas Pengaruhnya di Asia Tenggara

Senin, 10 Juni 2024 - 09:11

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

​​Dcamp, startup hub terkemuka asal Korea, sedang memperluas ekosistemnya ke Asia Tenggara. Mereka berencana untuk mengadakan program MokTalk, program pertemuan komunitas startup di seluruh Asia Tenggara. D.camp percaya bahwa melalui community building merupakan yang ampuh untuk membangun hubungan dan kepercayaan, dan menciptakan kolaborasi baru dengan stakeholders. Mereka juga berencana meluncurkan community program di Indonesia tahun ini

Mengapa D.camp melakukan ekspansi global?

D.camp terus meninjau fund global untuk mengambil bagian dalam membangun kepercayaan dengan investor lokal dan menjadikan mereka sebagai organisasi startup yang ternama. Dcamp berupaya menjadi perantara bagi startup yang ingin berkembang secara global. Mereka membangun kepercayaan yang diperlukan untuk menjalankan bisnis di pasar global dan memperluas kepercayaan tersebut kepada startup Korea.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu program pertemuan komunitas startup D.camp yaitu, “MokTalk”, telah diadakan setiap bulan di Singapura dan Tokyo. Melalui program ini telah menciptakan sekelompok orang yang dipercaya. Stakeholder yang diundang oleh Dcamp juga orang-orang yang dapat dipercaya, mereka berharap dapat menciptakan jaringan orang-orang yang dapat membangun kepercayaan mereka.

Baca Juga :  Olivia Valentina, Lulusan Cumlaude BINUS UNIVERSITY Turut Serta dalam Lomba Bergengsi Clash of Champions

Dcamp juga memiliki investment arm, mereka memberikan investasi ke startup secara langsung dan juga menjadi LP (Limited Partner) pada fund tertentu. Mereka percaya bahwa investasi diberikan berdasarkan kepercayaan dan kredibilitas. Oleh karena itu, Dcamp terus mengkaji fund global untuk mengambil bagian dalam membangun kepercayaan dengan investor lokal dan menjadikan mereka sebagai organisasi startup yang terkemuka.

D.camp saat initelah berpartisipasi pada 3 fund di Asia Tenggara dan berharap dapat meningkatkan jumlah ini. Kedua, mereka ingin menyelenggarakan MokTalk, pertemuan komunitas startup  di seluruh wilayah Asia Tenggara. Community building adalah mekanisme yang ampuh untuk membangun kepercayaan, dan menciptakan network baru. 

Bagaimana dengan Indonesia?

Dcamp menilai Indonesia memiliki growing market dan talenta muda yang tech savy, sementara Korea secara historikal memiliki expertise teknologi dan pengaruh global yang kuat. Indonesia dan Korea mempunyai potensi untuk mendorong ekspansi startup, memperkuat keahlian teknologi, dan memanfaatkan banyak prospek di Asia Tenggara, khususnya Indonesia. Melihat potensi pasarnya, D.camp berencana meluncurkan program komunitas startup di Indonesia pada tahun ini. Ekspansi ini juga mendapat dengan dukungan dari IndoGen Capital. IndoGen Capital adalah perusahaan modal ventura terkemuka di Asia Tenggara, yang terkenal sebagai mitra terbaik bagi startup dan perusahaan asing yang ingin mengembangkan bisnisnya di Indonesia.

Baca Juga :  Dahlan Iskan: Wujud Kesuksesan dari "Belajarlah Sampai ke Negeri China"

D.camp menganggap IndoGen Capital sebagai mitra yang dapat dipercaya; pada bulan Agustus 2023, mereka mengadakan seminar pasar untuk startup yang tertarik dengan pasar Singapura dan Indonesia, serta menghubungkan startup Korea dengan peluang yang ada di Indonesia & Singapura. Mereka mengundang Chandra Firmanto, Managing Partner Indogen Capital, untuk menjadi pembicara utama. Acara ini menarik minat  bagi para startup Korea yang mengincar ekspansi ke pasar Indonesia. Pada tahun 2023, Dcamp memfasilitasi kemitraan antara startup Korea dan Indonesia, sehingga membuka potensi untuk kolaborasi. Saat ini sudah ada 11 startup yang sudah bergabung, program ini siap untuk  menjadi fasilitator dalam pertukaran ide dan inovasi. 

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Resmi Dilantik, 10.328 Mahasiswa Baru BINUS University Bergabung ke Dalam Komunitas Berkelas Dunia
UNESA Gelar Pelepasan Program MBKM, Ajak Mahasiswa Siap Hadapi Tantangan Global
10+ Jenis Protein Nabati untuk MPASI, Enak dan Praktis!
Home Deco Expo 2024: Pameran Bahan Bangunan Terbesar di Indonesia Timur
Mencapai 617 Juta Pengguna, Aset Kripto Memiliki Potensi Menjadi Masa Depan Finansial
Sinyal Bearish Muncul, Benarkah Bull Run Bitcoin Batal? Simak di Sini
VRITIMES dan Ontime.id Berkolaborasi untuk Meningkatkan Penyajian Berita dan Informasi yang Tepat Waktu
7 Rekomendasi Film Bitcoin, Cara Seru untuk Belajar Crypto

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 07:57

Resmi Dilantik, 10.328 Mahasiswa Baru BINUS University Bergabung ke Dalam Komunitas Berkelas Dunia

Sabtu, 7 September 2024 - 23:00

UNESA Gelar Pelepasan Program MBKM, Ajak Mahasiswa Siap Hadapi Tantangan Global

Sabtu, 7 September 2024 - 19:32

10+ Jenis Protein Nabati untuk MPASI, Enak dan Praktis!

Sabtu, 7 September 2024 - 15:12

Home Deco Expo 2024: Pameran Bahan Bangunan Terbesar di Indonesia Timur

Sabtu, 7 September 2024 - 13:26

Sinyal Bearish Muncul, Benarkah Bull Run Bitcoin Batal? Simak di Sini

Sabtu, 7 September 2024 - 10:55

VRITIMES dan Ontime.id Berkolaborasi untuk Meningkatkan Penyajian Berita dan Informasi yang Tepat Waktu

Sabtu, 7 September 2024 - 00:00

7 Rekomendasi Film Bitcoin, Cara Seru untuk Belajar Crypto

Jumat, 6 September 2024 - 11:09

MiiTel Phone Raih 3 Predikat Tertinggi ITreview Grid Award 2024 Summer

Berita Terbaru

Teknologi

10+ Jenis Protein Nabati untuk MPASI, Enak dan Praktis!

Sabtu, 7 Sep 2024 - 19:32