Golden Rama Hadirkan Deal of the Month Sebagai Salah Satu Strategi Penjualan Unggulan - Koran Mandalika

Golden Rama Hadirkan Deal of the Month Sebagai Salah Satu Strategi Penjualan Unggulan

Jumat, 21 Juni 2024 - 13:00

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Image

Jakarta, 21 Juni 2024 – Deal of the Month diluncurkan kembali oleh
Golden Rama sebagai salah satu langkah unggulan dalam meningkatkan strategi
penjualan di bulan Juni dan memberikan penawaran eksklusif bagi para pelanggan
setia.

Setiap bulannya, pelanggan dapat menikmati
berbagai paket liburan dengan harga terbaik yang khususnya untuk destinasi
internasional, sehingga memungkinkan pelanggan untuk merencanakan perjalanan
impian dengan lebih hemat dan mudah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di bulan Juni ini Golden Rama menyuguhkan
sejumlah produk ke destinasi unggulan di luar negeri dengan harga terbaik.
Destinasi yang ditawarkan beragam, mulai dari destinasi di Asia (Jepang, Hong
Kong, China), Mediterania (Turkiye), Australia hingga Eropa (Swiss, Belanda).

Head of Marketing Communications, Ricky Hilton menyatakan, “Program ini merupakan salah satu
bentuk apresiasi dan pelayanan terhadap pelanggan setia dengan
memberikan promo khusus di bulan tiap bulan. Jadi, dengan melakukan pemesanan
di bulan Juni ini, khususnya pembelian produk tour, pelanggan akan mendapatkan
penawaran eksklusif ke berbagai destinasi impian pilihan.”

Baca Juga :  EcoEnzym: Produk Ramah Lingkungan dari Limbah Rumah Tangga yang Diluncurkan oleh Tim WMK UNESA

Salah
satu promo andalan dari Deal of the Month adalah Tour ke Australia yang
dibanderol dengan harga mulai dari Rp15,8 juta. Tour ini akan membawa pelanggan
menjelajah kota dan tempat-tempat wisata di Sydney, seperti Sydney Fish Market
dan Blue Mountains.

Selain
Australia, destinasi yang mendapat promo terbaik di Deal of the Month ini
adalah Eropa yang kerap menjadi tujuan berlibur bagi para wisatawan.
Negara-negara di Eropa Barat, seperti Swiss dan Belanda kerap menjadi destinasi
yang paling banyak diminati untuk liburan di segala musim. Tour ke Eropa Barat bisa
Anda dapatkan dengan harga mulai dari IDR 34,8 juta.

Image

Untuk
destinasi di wilayah Asia, ada Jepang yang menjadi destinasi liburan favorit.
Pelanggan yang ingin merasakan pengalaman indahnya liburan di Jepang saat musim
gugur dan juga mengunjungi festival-festival menarik yang ada di Jepang saat
musim gugur dapat memesan tour ke Jepang di Golden Rama dengan harga mulai dari
IDR 23,8 juta.

Baca Juga :  Supply Bitcoin Kian Terbatas, Potensi Dampaknya di Masa Depan

“Dengan adanya promo Deal of the Month ini,
diharapkan dapat meningkatkan penjualan serta loyalitas dan juga memudahkan
pelanggan dalam merencanakan liburan ke destinasi impian mereka. Selaras dengan
komiten kami yang selalu ingin memberikan inspirasi dan semangat liburan.”
Tutupnya.

Golden Rama terus berkomitmen untuk memberikan
layanan terbaik bagi para pelanggannya dengan menghadirkan produk-produk
perjalanan yang inovatif dan berkualitas. Dengan dukungan tim profesional dan
berpengalaman, Golden Rama siap membantu pelanggan dalam merencanakan setiap
detail perjalanan mereka, mulai dari pemesanan tiket hingga pengaturan tour dan
aktivitas selama liburan.

Golden Rama
Digital  Platform

Website             : www.goldenrama.com

Facebook          :
Goldenramatours

Instagram         :
Goldenramatours

Twitter               :
Goldenramatours    

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

AI dalam Birokrasi: Membangun Pelayanan Publik yang Lebih Cerdas dan Efisien
Komitmen CEO PMI Jacek Olczak untuk Investasi Jangka Panjang di Indonesia
Jacek Olczak, CEO Philip Morris: Keberlanjutan Menciptakan Hasil yang Positif
Presiden Direktur Sampoerna di Harvard Business School: Kolaborasi Global untuk Dukung Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
KITAS vs Business Visa: Choosing the Right Permit to Work in Indonesia
Hidden Gem untuk Bukber! Hublife Tawarkan Kuliner Lezat & Suasana Nyaman
VRITIMES dan Jambiviral.com Jalin Kerja Sama Strategis untuk Perkuat Distribusi Konten Berita
UMKM Wajib Tahu! Ini Cara Tingkatkan Omzet hingga 25% Saat Lebaran

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:22

AI dalam Birokrasi: Membangun Pelayanan Publik yang Lebih Cerdas dan Efisien

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:15

Komitmen CEO PMI Jacek Olczak untuk Investasi Jangka Panjang di Indonesia

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:09

Jacek Olczak, CEO Philip Morris: Keberlanjutan Menciptakan Hasil yang Positif

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:06

Presiden Direktur Sampoerna di Harvard Business School: Kolaborasi Global untuk Dukung Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:47

KITAS vs Business Visa: Choosing the Right Permit to Work in Indonesia

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:30

VRITIMES dan Jambiviral.com Jalin Kerja Sama Strategis untuk Perkuat Distribusi Konten Berita

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:29

UMKM Wajib Tahu! Ini Cara Tingkatkan Omzet hingga 25% Saat Lebaran

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:00

Ripple Menang Lawan SEC, Apakah IPO Jadi Langkah Selanjutnya?

Berita Terbaru