Ikuti Sesi Berbagai Cerita Menangkan Hadiah Ekslusif dari LindungiHutan! - Koran Mandalika

Ikuti Sesi Berbagai Cerita Menangkan Hadiah Ekslusif dari LindungiHutan!

Jumat, 28 Juni 2024 - 16:02

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sesi berbagi cerita ini untuk para campaigner dan donatur yang pernah terlibat bersama LindungiHutan.

LindungiHutan, kembali mengadakan “Sesi Berbagi Cerita” yang dikhususkan untuk campaigner dan donaturnya. Melalui “Sesi Berbagi Cerita”, mereka dapat membagikan cerita keterlibatan dalam pelestarian alam bersama LindungiHutan. Sesi ini bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran pentingnya penghijauan unuk masyarakat dan entitas lain.

LindungiHutan ingin memberikan apresiasi kepada mereka yang telah berdonasi dan terlibat aktif dalam kampanye-kampanye yang telah diadakan. Adapun syarat dan ketentuan, antara lain:

1. Untuk campaigner, minimal telah membuat 1 kampanye alam yang telah terkumpul 10 pohon dan dibuktikan dengan menyertakan link kampanye alam yang telah dibuat.

2. Untuk donatur, minimal telah berdonasi sebanyak 5 pohon dibuktikan dengan menyertakan sertifikat donasi.

3. Untuk donatur dan campaigner memiliki akun Instagram yang tidak di-private.

Keuntungan dari cerita terpilih, akan mendapat merchandise exclusive, publikasi cerita, dan voucher donasi pohon di LindungiHutan. 

Baca Juga :  5 Tas Bodypack Ideal untuk Staycation: Praktis dan Fungsional

Sesi ini juga merupakan kesempatan emas bagi kalian untuk bergabung dalam komunitas yang lebih besar dan memperluas jaringan dengan sesama pegiat lingkungan. Tunggu apalagi, segera kirimkan cerita menarik kalian melalui tinyurl.com/CeritaCampaignerDonatur dan dapatkan hadiahnya!

Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi situs resmi kami atau ikuti kami di akun Instagram @LindungiHutan. Mari bersama-sama wujudkan Indonesia yang lebih hijau!

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands
Roti Maros Karaengta Resmikan Store Ketiga di Batas Kota Maros-Makassar: Bukti Eksistensi dan Inovasi Legendaris Selama Hampir Setengah Abad
5 Langkah Efektif Mengatasi Suara Berderit pada Engsel Pintu di Rumah
deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif
Harga Bitcoin Menguat Hari ini (22/11/24): Tembus Level USD $98.000
Terra Drone Indonesia Latih Pilot Drone Adaro
deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif
Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 16:51

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands

Jumat, 22 November 2024 - 16:35

Roti Maros Karaengta Resmikan Store Ketiga di Batas Kota Maros-Makassar: Bukti Eksistensi dan Inovasi Legendaris Selama Hampir Setengah Abad

Jumat, 22 November 2024 - 12:52

deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif

Jumat, 22 November 2024 - 12:15

Harga Bitcoin Menguat Hari ini (22/11/24): Tembus Level USD $98.000

Jumat, 22 November 2024 - 11:33

Terra Drone Indonesia Latih Pilot Drone Adaro

Jumat, 22 November 2024 - 11:29

deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif

Jumat, 22 November 2024 - 11:26

Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:30

WSBP Inspiring Kindness Raih Juara 3 Anugerah Perhumas 2024 di World Public Relations Forum

Berita Terbaru

Politik

Dua Survei Abal-abal Pakai Nama Litbang Kompas Beredar

Jumat, 22 Nov 2024 - 19:29

Teknologi

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:51