Carik Luncurkan LinkedIn Analyzer: Solusi Cerdas untuk Optimalkan Profil Karir dengan AI - Koran Mandalika

Carik Luncurkan LinkedIn Analyzer: Solusi Cerdas untuk Optimalkan Profil Karir dengan AI

Selasa, 1 Oktober 2024 - 09:00

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Carik meluncurkan Resume Analyzer, layanan berbasis AI yang dirancang untuk membantu profesional memaksimalkan profil LinkedIn mereka guna meningkatkan peluang karir. Pengguna dapat membagikan tautan profil LinkedIn mereka untuk menerima analisis mendalam dan rekomendasi personal yang dikirim langsung melalui email. Proses analisis ini dilakukan dengan menggunakan teknologi AI yang canggih melalui chatbot Carik, memberikan saran spesifik terkait headline, rangkuman, dan penulisan pengalaman kerja.

Semarang, 1 Oktober 2024Carik, chatbot canggih buatan Carik Teknologi Cerdas, dengan bangga mengumumkan peluncuran produk terbaru mereka, Resume Analyzer, sebuah aplikasi inovatif yang dirancang untuk membantu para profesional dalam memaksimalkan profil LinkedIn mereka dan membuka lebih banyak peluang karir. Dengan Resume Analyzer, pengguna cukup membagikan tautan profil LinkedIn mereka dan kemudian menerima analisis mendalam serta rekomendasi personal yang dikirim langsung ke email.

Baca Juga :  Tools WA Blast yang Aman untuk Bisnis dengan Barantum

Maksimalkan Potensi Profil LinkedIn Anda

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam dunia kerja yang semakin kompetitif, memiliki profil LinkedIn yang menonjol adalah kunci untuk menarik perhatian perekrut dan profesional lainnya. Mesin cerdas Carik untuk Analyzer memberikan rekomendasi khusus, mulai dari perbaikan headline, rangkuman (summary), hingga cara menulis pengalaman kerja yang lebih menarik. Semua ini dirancang untuk membantu pengguna menonjol di mata perekrut dan memperkuat personal branding mereka.

Proses Analisis Cerdas Berbasis AI

Proses analisis menggunakan teknologi Artificial Intelligence (AI) yang canggih melalui chatbot Carik, yang bekerja secara otomatis, cepat, dan akurat. Resume Analyzer, juga dikenal sebagai LinkedIn Analyzer, dirancang untuk memberikan masukan yang spesifik dan personal agar profil Anda lebih menarik di mata perekrut.

Keuntungan Menggunakan Resume Analyzer

Baca Juga :  Text to Speech Prosa hadirkan Voice Custom sebagai cara baru Content Creator mendapat Voice AI

Pengguna akan menerima analisis lengkap yang mencakup berbagai rekomendasi untuk memperbaiki headline, rangkuman, hingga penulisan pengalaman kerja. Semua rekomendasi disesuaikan untuk membuat profil LinkedIn Anda lebih relevan dan menonjol.

Cara Menggunakan Resume Analyzer:

1. Kirim pesan “linkedin analyzer” ke chatbot Carik baik di Whatsapp maupun Telegram.

2. Sertakan URL profil LinkedIn dan alamat email Anda.

3. Pilih dan lakukan pembayaran sesuai paket yang diinginkan.

4. Setelah pembayaran terverifikasi, hasil analisis lengkap akan langsung dikirim ke email Anda dalam waktu singkat.

Resume Analyzer tersedia mulai 1 Oktober 2024 dan dapat diakses melalui seluruh media chatbot Carik baik di Whatsapp, Telegram, Line, Facebook Messenger, dan sebagainya.

Untuk informasi lebih lanjut silakan kunjungi situs Carik Resume Analyzer di https://carik.id/tools/resume-analyzer/

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Dekade Kesuksesan: Perayaan 10 Tahun Lionel Group & Peresmian Kantor Baru
KAI Dukung Kemajuan Industri Kreatif dan Intellectual Property (IP) Lokal Melalui Livery Idul Fitri di Kereta Api
Emas Sentuh Rekor Tertinggi, Siap Menuju $3.000
5 Alasan Memilih APCO Digital Twin untuk Industri Modern
Mengapa Gadai Adalah Solusi Terbaik untuk Kebutuhan Finansial Anda
G-Schools Indonesia Summit 2025: Pendidik Indonesia Siap Menavigasi Kehadiran AI dalam Lanskap Pendidikan
TREELOGY: AN INDONESIAN BRAND REDEFINING REGENERATIVE WELLNESS
Rekomendasi Ngabuburit Seru di Kota Baru Parahyangan, Coba di Wahoo Waterworld!

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:55

Dekade Kesuksesan: Perayaan 10 Tahun Lionel Group & Peresmian Kantor Baru

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:29

KAI Dukung Kemajuan Industri Kreatif dan Intellectual Property (IP) Lokal Melalui Livery Idul Fitri di Kereta Api

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:01

Emas Sentuh Rekor Tertinggi, Siap Menuju $3.000

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:24

5 Alasan Memilih APCO Digital Twin untuk Industri Modern

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:53

G-Schools Indonesia Summit 2025: Pendidik Indonesia Siap Menavigasi Kehadiran AI dalam Lanskap Pendidikan

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:10

TREELOGY: AN INDONESIAN BRAND REDEFINING REGENERATIVE WELLNESS

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:56

Rekomendasi Ngabuburit Seru di Kota Baru Parahyangan, Coba di Wahoo Waterworld!

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:43

RAYAKAN RAMADAN DI MALL OF INDONESIA: DARI NGABUBURIT SERU SAMPAI REWARDS MELIMPAH

Berita Terbaru

Teknologi

Emas Sentuh Rekor Tertinggi, Siap Menuju $3.000

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:01

Teknologi

5 Alasan Memilih APCO Digital Twin untuk Industri Modern

Jumat, 14 Mar 2025 - 13:24