Deklarasi Pemilu Damai 2024, Dandim 1620 Tekankan Netralitas Prajurit - Koran Mandalika

Deklarasi Pemilu Damai 2024, Dandim 1620 Tekankan Netralitas Prajurit

Rabu, 8 November 2023 - 16:06

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koran Mandalika – Deklarasi Pemilihan Umum (Pemilu) damai 2024 digelar di Makodim 1620/Lombok Tengah, Rabu (8/11).

Bupati, TNI, polri, jaksa, pimpinan parpol, lembaga, hingga para tokoh, teken deklarasi damai untuk Pemilu 2024.

Komandan Kodim 1620/Lombok Tengah Letkol Kav Andi Yusuf Kertanegara menekankan netralitas kepada prajurit.

“Prajurit harus full netral. Tidak memfasilitasi atau pun memberikan statement untuk mengajak memilih calon,” kata Andi, Rabu (8/11).

Dia menegaskan ada sanksi militer yang bakal diterima para prajurit apabila diketahui tidak netral.

Andi berharap Pemilu 2024 berlangsung aman dan damai. Dia juga berharap semua calon nantinya dapat menerima kemenangan maupun kekalahan.

Baca Juga :  LPPDK 13 Parpol di Lombok Tengah Nol Rupiah

Pada kontestasi pemilu nantinya, pihak mengerahkan 224 personel untuk mengamankan tempat pemungutan suara (TPS).

“Pengamanan nantinya, kami gabung dengan polri,” ujar Andi.

Sementara itu, Bupati Lombok Tengah Lalu Pathul Bahri berterima kasih kepada jajaran TNI yang telah menginisiasi deklarasi pemilu damai.

“Kami yakin, Pemilu 2024 dapat berjalan sesuai harapan masyarakat,” ucap Pathul. (Wan)

Berita Terkait

Haji Supli PKS Reses Bareng Gen Z, Bahas Pencegahan Narkoba Hingga Judol
Nyalon Kades, Sempurna Wiranata Diyakini Mampu Bangun Desa Mekar Sari
Hasil Pilkada NTB, Iqbal-Dinda Menang Telak di Lombok Tengah
Lalu Iqbal Bakal Bertemu Paslon 01 dan 02: Persahabatan Lebih Penting dari Politik
Dihubungi Prabowo, Lalu Iqbal Mohon Dukungan Presiden Memakmurkan Rakyat NTB
Unggul Telak Hasil Quick Count, Petahana Bupati Loteng: Mari Jaga Kondusifitas
Beri Perhatian ke Anak Muda, Teriakan Pathul-Nursiah Menang Menggema
Injury Time Kampanye, TGB Nyatakan Dukung Nomor 2 Zul-Uhel

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:53

Pasar Aset Kripto Volatil, Bittime Hadirkan Kelas Spesial Ramadan

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:00

Cardano vs Ripple: Komparasi Lengkap untuk Investor Kripto Pemula dan Pro!

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:05

Bahas Sustainability dalam Transportasi Perkeretaapian, Dirut KAI Jadi Narasumber Kuliah Umum di FEB UI

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:29

Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:13

Jual Mobil Sedan Bekas: Lebih Susah atau Justru Lebih Menguntungkan?

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:50

Gadai PC dan Laptop di deGadai: Solusi Cepat Dapat Dana Tanpa Kehilangan Aset

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:04

Membuka Kerja Sama Indonesia-India di Bidang Pertahanan: Wawasan Inti dari Webinar ISI

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:24

AnyMind Group ditunjuk sebagai distributor online eksklusif untuk Moyuum di Indonesia

Berita Terbaru

Teknologi

Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia

Rabu, 12 Mar 2025 - 15:29