Juara MotoGP Mandalika: Biar Balapan Bisa Mulus Pinjam Dulu Seratus - Koran Mandalika

Juara MotoGP Mandalika: Biar Balapan Bisa Mulus Pinjam Dulu Seratus

Minggu, 15 Oktober 2023 - 15:46

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Francesco Bagnaia mampu finish urutan pertama di Sirkuit Mandalika (Instagram pecco63)

Francesco Bagnaia mampu finish urutan pertama di Sirkuit Mandalika (Instagram pecco63)

Koran Mandalika – Juara MotoGP Mandalika 2023 Francesco Bagnaia sempat melontarkan kalimat yang sedang viral di Indonesia.

Dalam potongan video yang beredar beberapa hari sebelum balapan, Bagnaia menyebut “Biar balapan mulus pinjam dulu seratus”.

Baca Juga :  Pembalap MotoGP Puji Setinggi Langit Layanan Bandara Lombok

Pembalap Lenovo Ducati Racing Team itu pun mampu menaklukkan Sirkuit Mandalika dan menuntaskan balapan dengan mulus.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bagnaia jadi yang tercepat. Disusul pembalap Aprilia Racing Team Maverick Vinales, dan Pembalap Yamaha Fabio Quartararo.

Baca Juga :  Pembalap MotoGP Hijaukan Lombok Tengah

Saat ini, Bagnaia kembali memimpin klasemen sementara MotoGP dengan total 346 Poin.

Posisi kedua klasemen diisi Jorge Martin dengan 328 poin. (Wan)

Berita Terkait

Pembalap MotoGP Hijaukan Lombok Tengah
Bupati Lombok Tengah: Kepala Sekolah Jangan Pelit Fasilitasi Olahraga
PGAWC Seri Ke-4 di Sky Lancing Sukses Digelar, Ini Hasilnya!
Segway Powersports Hosts 2024 Global Dealer Conference in China
Ratusan Siswa di Lombok Tengah Adu Kebolehan pada Ajang O2SN
Tak Main-main, Ini Target Ketua Paralayang NTB di PON 2028
Nobar Timnas Vs Uzbekistan di Alun-alun Tastura Bisa Dapat Doorprize
Shin Tae Yong Dinilai Layak Diberi Gelar Warga Negara Kehormatan Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 19:00

Keunggulan Kamera Baterai Magnetik untuk Pengawasan yang Lebih Fleksibel

Kamis, 21 November 2024 - 18:15

Bittime Gandeng Manta, Babylon, dan Primitive Ventures Gelar Event Web3 Afterglow

Kamis, 21 November 2024 - 18:08

Selamatkan Pesisir Lewat Momentum Hari Menanam Pohon Nasional

Kamis, 21 November 2024 - 17:00

Siap-Siap Cuan! 5 Meme Coin Berbasis Bitcoin Ini Diprediksi Bull Run di Desember

Kamis, 21 November 2024 - 15:30

Morfosia, Koleksi terbaru SAFF & Co. dengan Miroslav Petkov Perfumer asal Bulgaria

Kamis, 21 November 2024 - 15:15

Startup Tantri Raih Top 3 di Gebyar IKMA 2024 Kemenperin

Kamis, 21 November 2024 - 11:44

Topi Olahraga Wajib Punya di Tahun 2024

Kamis, 21 November 2024 - 11:00

Lupa Waktu Main Idle RPG Ini! Luna Heroes Bikin Kamu Ketagihan! Cek Review-nya!

Berita Terbaru