LindungiHutan Permudah Masyarakat untuk Berpartisipasi dalam Program Sedekah Pohon - Koran Mandalika

LindungiHutan Permudah Masyarakat untuk Berpartisipasi dalam Program Sedekah Pohon

Rabu, 27 Maret 2024 - 10:50

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LindungiHutan menginisiasi kampanye Sedekah Pohon 2024 di 5 lokasi penghijauan di Indonesia.

LindungiHutan menghadirkan program tahunan Sedekah Pohon, inisiatif selama bulan Ramadan untuk mempermudah masyarakat bersedekah dan berdampak secara berkelanjutan.

Sedekah Pohon merupakan program LindungiHutan yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan partisipasi publik dalam menjaga kelestarian lingkungan dengan berkontribusi dalam aksi penghijauan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam program Sedekah Pohon 2024, masyarakat  diajak untuk berkontribusi secara nyata dalam aksi pelestarian hutan dan lingkungan terlebih di bulan Ramadan ini. Masyarakat dapat menciptakan keberlanjutan lingkungan dengan melindungi keanekaragaman hayati di masa mendatang.

Baca Juga :  CRESCENDO UMUMKAN PERTUNJUKAN KEDUA THE NUTCRACKER DI JAKARTA KARENA PERMINTAAN YANG TINGGI

Program Sedekah Pohon akan dilakukan di 5 kota lokasi penghijauan di Indonesia, antara lain Teluk Benoa (Badung, Bali), Jabungan (Semarang, Jawa Tengah), Pesisir Untia (Makassar, Sulawesi Selatan), Pulau Pari (Kepulauan Seribu, Jakarta), dan di Ekowisata Mangrove Wonorejo (Surabaya, Jawa Timur).

Pohon-pohon yang didonasikan akan ditanam di lokasi-lokasi tersebut guna memperbaiki kondisi lingkungan dalam memerangi perubahan iklim. Aksi ini memperkuat untuk mengurangi abrasi dan bencana alam lainnya.

Baca Juga :  Prediksi Harga Ethereum: Apakah ETF akan Membawa ETH ke Puncak $5000?

CEO LindungiHutan, Miftachur Robani, menyatakan, “Bertepatan dengan bulan Ramadan, kami mengumumkan program Sedekah Pohon sebagai bagian dari komitmen kami dalam menjaga keberlanjutan lingkungan. Sekaligus menjadi waktu yang tepat untuk menciptakan kebaikan yang berkelanjutan”.

Bagi masyarakat Indonesia yang ingin terlibat dalam program Sedekah Pohon 2024, dapat mengunjungi https://berbagi.link/sedekahpohon.

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Apa Saja Risiko Kesehatan Rimming? Yuk, Waspada!
Program Indigo Telkom dan Ideanation Bersama Wujudkan Inovasi di Tanah Papua
Stablecoin Tembus $173 Miliar: USDT Masih Rajai Pasar Kripto!
EVOMAB Luncurkan CCTV Panel Surya, Tak Perlu Kabel dan Hemat Listrik!
MrBeast Dituduh Manipulasi Kripto dengan Keuntungan Jutaan Dolar
Pengumuman Babak Penyisihan Impact National Hackathon
Rene Babyshop Siap Hadir di Info Franchise Expo 2024, Tawarkan Peluang Kemitraan Menarik
Bodypack Rebranding, Perkuat Spirit Brand dan Perkenalan Logo Baru

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 16:55

Apa Saja Risiko Kesehatan Rimming? Yuk, Waspada!

Rabu, 16 Oktober 2024 - 16:06

Program Indigo Telkom dan Ideanation Bersama Wujudkan Inovasi di Tanah Papua

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:00

Stablecoin Tembus $173 Miliar: USDT Masih Rajai Pasar Kripto!

Rabu, 16 Oktober 2024 - 14:28

MrBeast Dituduh Manipulasi Kripto dengan Keuntungan Jutaan Dolar

Rabu, 16 Oktober 2024 - 13:49

Pengumuman Babak Penyisihan Impact National Hackathon

Rabu, 16 Oktober 2024 - 13:49

Rene Babyshop Siap Hadir di Info Franchise Expo 2024, Tawarkan Peluang Kemitraan Menarik

Rabu, 16 Oktober 2024 - 08:03

Bodypack Rebranding, Perkuat Spirit Brand dan Perkenalan Logo Baru

Rabu, 16 Oktober 2024 - 08:00

Festival Kreatif Perpaduan Seni dan Kewirausahaan oleh School of Design BINUS UNIVERSITY

Berita Terbaru

Teknologi

Apa Saja Risiko Kesehatan Rimming? Yuk, Waspada!

Rabu, 16 Okt 2024 - 16:55