Solusi Drone Inovatif Elios 3 untuk Inspeksi Ruang Terbatas - Koran Mandalika

Solusi Drone Inovatif Elios 3 untuk Inspeksi Ruang Terbatas

Selasa, 24 September 2024 - 10:37

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halo Robotics memperkenalkan Elios 3, solusi drone untuk inspeksi ruang terbatas.

Teknologi inovatif ini membuka jalan baru untuk mengevaluasi ruang terbatas, menawarkan alternatif yang lebih aman dan efisien dibandingkan metode inspeksi tradisional.

Inspeksi ruang terbatas menghadirkan risiko signifikan bagi pekerja karena akses yang terbatas atau adanya gas berbahaya. Metode inspeksi tradisional seringkali mengharuskan pekerja memasuki lingkungan berbahaya ini, sehingga mereka terpapar berbagai bahaya.

Image

Halo Robotics berkomitmen untuk memberikan solusi inspeksi terbaik untuk berbagai industri. Dilengkapi sensor LiDAR, kamera berkualitas tinggi, serta desain yang stabil dan tahan benturan, drone Elios 3 dapat mencapai area yang sulit dijangkau dan mengumpulkan data visual yang rinci.

Drone Elios 3 hadir dengan sejumlah fitur unggulan yang membuatnya menjadi solusi ideal untuk inspeksi di ruang terbatas. Dilengkapi dengan sensor LiDAR, serta pelindung kokoh yang mampu menahan benturan saat bermanuver di lingkungan yang sempit dan berbahaya, sehingga meminimalkan risiko kerusakan. Kamera resolusi tingginya menghasilkan gambar dan video berkualitas tinggi yang memungkinkan inspektur melakukan analisis mendalam terhadap kondisi objek inspeksi.

Baca Juga :  BINUS @Alam Sutera Hadir di Mall Alam Sutera dengan Fasilitas Terbaru untuk Para Gen Z

Image

Selain itu, dengan payload pengujian ultrasonik, Elios 3 dapat mengukur ketebalan material dan mendeteksi defect secara akurat, sehingga memastikan integritas struktur. Yang tak kalah penting, penggunaan drone ini secara signifikan mengurangi risiko cedera pekerja karena meminimalkan kebutuhan untuk memasuki ruang terbatas yang berbahaya, serta meningkatkan efisiensi proses inspeksi.

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands
Roti Maros Karaengta Resmikan Store Ketiga di Batas Kota Maros-Makassar: Bukti Eksistensi dan Inovasi Legendaris Selama Hampir Setengah Abad
5 Langkah Efektif Mengatasi Suara Berderit pada Engsel Pintu di Rumah
deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif
Harga Bitcoin Menguat Hari ini (22/11/24): Tembus Level USD $98.000
Terra Drone Indonesia Latih Pilot Drone Adaro
deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif
Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 16:51

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands

Jumat, 22 November 2024 - 16:35

Roti Maros Karaengta Resmikan Store Ketiga di Batas Kota Maros-Makassar: Bukti Eksistensi dan Inovasi Legendaris Selama Hampir Setengah Abad

Jumat, 22 November 2024 - 12:52

deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif

Jumat, 22 November 2024 - 12:15

Harga Bitcoin Menguat Hari ini (22/11/24): Tembus Level USD $98.000

Jumat, 22 November 2024 - 11:33

Terra Drone Indonesia Latih Pilot Drone Adaro

Jumat, 22 November 2024 - 11:29

deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif

Jumat, 22 November 2024 - 11:26

Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:45

Grand Opening Mitra10 Madiun: Toko Ke-55, Belanja Bahan Bangunan Kini Lebih Mudah

Berita Terbaru

Politik

Dua Survei Abal-abal Pakai Nama Litbang Kompas Beredar

Jumat, 22 Nov 2024 - 19:29

Teknologi

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:51