Barantum CRM Canvassing: Aplikasi Untuk Pantau Kunjungan Sales Lapangan - Koran Mandalika

Barantum CRM Canvassing: Aplikasi Untuk Pantau Kunjungan Sales Lapangan

Jumat, 26 Juli 2024 - 06:00

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bagi pemilik bisnis owner terkadang kesulitan untuk memantau apakah tim sales benar-benar melakukan kunjungan ke lokasi yang ditentukan. Namun sekarang, hal itu sudah dapat dilakukan dengan menggunakan aplikasi Barantum CRM Canvassing.

Apa Anda merasa kesulitan untuk memastikan tim sales benar-benar melakukan kunjungan ke lokasi yang ditentukan?

Atau Anda merasa sulit mendapatkan laporan kunjungan dari tim sales?

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketidakmampuan untuk melacak aktivitas tim sales dapat menyebabkan kehilangan kontrol, produktivitas yang menurun, dan tentu saja, penjualan yang tidak optimal.

Oleh karena itu, perusahaan membutuhkan solusi yang bisa membantu memantau dan mengelola kunjungan sales dengan Barantum CRM Canvassing.

Apa Itu Barantum CRM Canvassing?

Barantum CRM Canvassing adalah aplikasi berbasis cloud yang dirancang untuk membantu perusahaan dalam memantau dan mengelola kunjungan sales lapangan.

Sistem ini membantu manajer penjualan untuk melacak lokasi dan aktivitas tim sales Anda secara real-time.

Dengan Barantum CRM Canvassing atau aplikasi kunjungan sales ini, setiap kunjungan sales dapat direkam dan dilaporkan dengan akurat, sehingga memastikan bahwa setiap peluang penjualan dimanfaatkan dengan maksimal.

Baca Juga :  Perawatan Kecantikan Selama Puasa, Apa Saja yang Bisa Dilakukan?

Selain itu, sistem yang user-friendly ini mudah digunakan oleh siapa saja, bahkan oleh mereka yang tidak memiliki latar belakang teknis yang kuat.

Dengan Barantum CRM Canvassing, perusahaan Anda dapat mengelola jadwal kunjungan, memantau lokasi tim sales, dan menerima laporan kunjungan secara langsung.

Hal ini memungkinkan manajer penjualan untuk mengambil keputusan yang lebih baik berdasarkan data yang akurat dan terbaru.

Fitur-Fitur Barantum CRM Canvassing

Terdapat berbagai fitur CRM Canvassing yang dapat Anda gunakan, di antaranya:

1. Pelacakan Lokasi Real-Time

(Sumber: Canva)

Dengan fitur pelacakan lokasi real-time, manajer penjualan Anda dapat melihat di mana tim sales mereka berada setiap saat.

Fitur ini memastikan bahwa setiap kunjungan dilakukan sesuai dengan rencana dan membantu dalam memantau efektivitas kunjungan.

2. Manajemen Jadwal Kunjungan

Fitur ini memungkinkan manajer untuk mengatur dan mengelola jadwal kunjungan tim sales dengan mudah.

Setiap anggota tim dapat melihat jadwal mereka dan mendapatkan notifikasi untuk kunjungan yang akan datang.

3. Laporan Kunjungan Otomatis

Barantum CRM Canvassing menyediakan laporan kunjungan otomatis yang akurat dan terperinci.

Baca Juga :  Topi Favorit untuk Aktivitas Outdoor dari Bodypack

Laporan ini mencakup informasi tentang lokasi kunjungan, waktu kunjungan, dan hasil dari kunjungan tersebut.

4. Manajemen Survei

Fitur ini memungkinkan perusahaan bisa mengelola atau menambahkan survei yang berbentuk daftar pertanyaan yang harus dilengkapi staff saat melakukan kunjungan lapangan ke calon pelanggan.

5. Notifikasi dan Pengingat

Fitur notifikasi dan pengingat membantu tim sales untuk tetap terorganisasi dan memastikan bahwa tidak ada kunjungan yang terlewatkan.

6. Laporan Analitik

Barantum CRM Canvassing menyediakan fitur analisis dan laporan yang membantu manajer penjualan untuk melihat tren dan performa tim sales mereka.

Dengan data yang lengkap dan akurat, manajer dapat membuat keputusan yang lebih baik untuk strategi penjualan Anda.

Dengan Barantum CRM Canvassing, memantau dan mengelola kunjungan sales lapangan menjadi lebih mudah dan efisien.

Aplikasi ini tidak hanya membantu meningkatkan produktivitas tim sales, tetapi juga memastikan bahwa setiap kunjungan dimanfaatkan dengan maksimal.

Jika Anda ingin meningkatkan efektivitas kunjungan sales lapangan dan mengoptimalkan penjualan, Barantum CRM Canvassing adalah solusi yang tepat untuk Anda.

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Sustainability Berkolaborasi dengan Game dan Seni, WateryNation Bawa Karya Anak Bangsa ke Top 15 Generation Hope Goals!
Pasar Aset Kripto Volatil, Bittime Hadirkan Kelas Spesial Ramadan
Cardano vs Ripple: Komparasi Lengkap untuk Investor Kripto Pemula dan Pro!
Bahas Sustainability dalam Transportasi Perkeretaapian, Dirut KAI Jadi Narasumber Kuliah Umum di FEB UI
Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia
Jual Mobil Sedan Bekas: Lebih Susah atau Justru Lebih Menguntungkan?
Tokocrypto Tingkatkan Pemahaman Kripto di Kalangan Generasi Muda Indonesia
Gadai PC dan Laptop di deGadai: Solusi Cepat Dapat Dana Tanpa Kehilangan Aset

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 08:00

Sustainability Berkolaborasi dengan Game dan Seni, WateryNation Bawa Karya Anak Bangsa ke Top 15 Generation Hope Goals!

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:53

Pasar Aset Kripto Volatil, Bittime Hadirkan Kelas Spesial Ramadan

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:00

Cardano vs Ripple: Komparasi Lengkap untuk Investor Kripto Pemula dan Pro!

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:05

Bahas Sustainability dalam Transportasi Perkeretaapian, Dirut KAI Jadi Narasumber Kuliah Umum di FEB UI

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:29

Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:12

Tokocrypto Tingkatkan Pemahaman Kripto di Kalangan Generasi Muda Indonesia

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:50

Gadai PC dan Laptop di deGadai: Solusi Cepat Dapat Dana Tanpa Kehilangan Aset

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:04

Membuka Kerja Sama Indonesia-India di Bidang Pertahanan: Wawasan Inti dari Webinar ISI

Berita Terbaru

Teknologi

Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia

Rabu, 12 Mar 2025 - 15:29