Inilah Posisi Tidur saat Haid yang Buat Nyaman - Koran Mandalika

Inilah Posisi Tidur saat Haid yang Buat Nyaman

Kamis, 28 November 2024 - 16:59

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Setiap wanita memiliki keluhan tersendiri saat haid. Bahkan, keluhan itu bisa terasa sebelum haid datang. Contohnya, mengalami kualitas tidur yang kurang optimal atau terganggu karena kram perut, hingga nyeri payudara dan punggung. Belum lagi, saat menstruasi, suhu tubuh meningkat sehingga ini menyebabkan wanita cenderung tidak nyaman sepanjang harinya. Lalu, apa saja posisi tidur saat haid yang membuat nyaman?

Posisi tidur saat haid untuk mengurangi nyeri dan gejala

Posisi tidur yang nyaman saat haid dapat mempengaruhi kualitas tidur. Berikut berbagai posisi tidur saat menstruasi yang bisa diterapkan agar lebih nyenyak.

1. Berbaring telentang

Saat posisi tidur telentang, tambahkan minyak aromaterapi seperti lavender dan kayu manis untuk memijat perut. Jika biasanya tidur telentang atau tengkurap, cobalah berguling ke samping dan selipkan lengan dan kaki. Posisi ini meredakan ketegangan otot perut.

2. Posisi meringkuk

Tidur dalam posisi seperti janin dapat mengurangi tekanan pada otot-otot di perut. Otot pun akan terasa lebih nyaman, dan rasa sakit serta kram akan jauh lebih berkurang. Selain itu, tidur dengan posisi ini akan mengurangi bocornya darah saat haid.

3. Child pose

Lakukan dengan cara menekuk tubuh ke bagian depan sembari meletakkan kepala di tempat tidur. Kedua kaki berada di samping badan. Posisi ini bisa mengurangi kram perut saat menstruasi. 

Mengapa saat malam lebih sakit perut?

Dismenore adalah keluhan paling umum dialami oleh wanita dan menyebabkan rasa sakit. Hal ini karena adanya zat-zat yang bisa menyebabkan otot pada rahim kontraksi. Jika terlalu kencang, maka aliran darah pun berkurang dan ini yang menyebabkan timbul rasa sakit.

Baca Juga :  Bersama Mitra Strategis Port Academy Cetak Tenaga Kerja Profesional di Sektor Bongkar Muat

Tidur tengkurap bisa jadi solusi untuk membuat tekanan pada perut kamu yang dapat meningkatkan kram. Selain itu, mengapa saat malam lebih sakit perut juga terjadi karena adanya masalah pencernaan dianggap sebagai penyebab paling umum dari sakit perut di malam hari.

Makan yang terlalu dekat dengan waktu tidur, membuat asam lambung lebih mudah untuk kembali ke saluran pencernaan. Kesulitan tidur dan gangguan tidur dapat membuat kondisi seperti mulas, sindrom iritasi usus besar (IBS), dan penyakit radang usus (IBD) lebih mungkin atau lebih buruk.

Temukan informasi seputar kesehatan wanita lainnya di blog Yoona atau temukan produk kewanitaan yang aman untuk kesehatan di Yoona Shop.

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

2nd Philippine Pharma & Healthcare Expo: An International Exhibition on Pharma, Medical and Healthcare Sector
Bukan Hanya NFP! Ketahui Peran CPI, FOMC, dan Gold dalam Trading
Integrasi MiiTel dan Slack: Solusi Mudah Monitor Panggilan Bisnis
Sribu Tunjuk COO Baru, Capai Rekor Pertumbuhan Transaksi 67 persen
DJI Matrice 4 Series: Inovasi Drone Enterprise Terbaru dengan AI dan Sensor Canggih
Port Academy Mencetak Puluhan Ahli IMSBC Code di Tahun 2024
Kampus Baru di Dago Pakar! BINUS @Bandung Siap Cetak Generasi Kreatif
Tokoplas Paylater: Solusi Pinjaman Modal Kerja dengan Bunga Kompetitif

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 17:16

2nd Philippine Pharma & Healthcare Expo: An International Exhibition on Pharma, Medical and Healthcare Sector

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:18

Bukan Hanya NFP! Ketahui Peran CPI, FOMC, dan Gold dalam Trading

Rabu, 5 Februari 2025 - 14:42

Integrasi MiiTel dan Slack: Solusi Mudah Monitor Panggilan Bisnis

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:10

DJI Matrice 4 Series: Inovasi Drone Enterprise Terbaru dengan AI dan Sensor Canggih

Rabu, 5 Februari 2025 - 10:00

Port Academy Mencetak Puluhan Ahli IMSBC Code di Tahun 2024

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:51

Kampus Baru di Dago Pakar! BINUS @Bandung Siap Cetak Generasi Kreatif

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:25

Tokoplas Paylater: Solusi Pinjaman Modal Kerja dengan Bunga Kompetitif

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:46

Acerpure Hadirkan Inovasi Rangkaian Produk Home Appliances, Dukung Gaya Hidup Berkualitas

Berita Terbaru