Penonton Kecimol Acungkan Dua Jari, AK-NTB Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran - Koran Mandalika

Penonton Kecimol Acungkan Dua Jari, AK-NTB Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran

Selasa, 30 Januari 2024 - 21:02

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penonton kecimol di Desa Sisik mengacungkan dua jari Prabowo-Gibran

Penonton kecimol di Desa Sisik mengacungkan dua jari Prabowo-Gibran

Koran Mandalika, Lombok Tengah – Goyang gemoy pada acara reuni kecimol yang digelar Asosiasi Kecimol NTB (AK-NTB) bikin heboh ribuan penonton yang hadir di Desa Sisik, Kecamatan Pringgarata, Lombok Tengah.

Penonton yang terdiri dari berbagai kalangan masyarakat, mulai emak-emak, tua, muda berjoget gemoy saat musik Ok Gass dimainkan.

Baca Juga :  Tim Pemenangan Iqbal-Dinda Sumbawa Diisi Orang-orang Hebat

Penonton tampak mengacungkan dua jari Prabowo-Gibran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan itu, AK-NTB membacakan deklarasi dukungannya kepada pasangan
Prabowo-Gibran.

Seluruh Kecimol yang ada di NTB menyatakan diri mendukung Prabowo-Gibran dan siap memenangkan pasangan terheboh ini satu putaran.

Baca Juga :  Eks Relawan Zul-Rohmi Dukung Iqbal-Dinda: Peluang Menang Sangat Besar

“Prabowo-Gibran satu putaran teriak mereka”.

Kegiatan deklarasi dukungan calon presiden Prabowo-Gibran itu telah mendapatkan izin dari kepolisian sehingga kegiatan diawasi bawaslu dan aparat kepolisian serta TNI.

“Alhamdulillah berjalan aman dan lancar dan tidak ada kendala apapun” kata Kapolsek Pringgarata AKP Sulyadi Muchdip, Selasa (30/1). (wan)

Berita Terkait

Haji Supli PKS Reses Bareng Gen Z, Bahas Pencegahan Narkoba Hingga Judol
Nyalon Kades, Sempurna Wiranata Diyakini Mampu Bangun Desa Mekar Sari
Hasil Pilkada NTB, Iqbal-Dinda Menang Telak di Lombok Tengah
Lalu Iqbal Bakal Bertemu Paslon 01 dan 02: Persahabatan Lebih Penting dari Politik
Dihubungi Prabowo, Lalu Iqbal Mohon Dukungan Presiden Memakmurkan Rakyat NTB
Unggul Telak Hasil Quick Count, Petahana Bupati Loteng: Mari Jaga Kondusifitas
Beri Perhatian ke Anak Muda, Teriakan Pathul-Nursiah Menang Menggema
Injury Time Kampanye, TGB Nyatakan Dukung Nomor 2 Zul-Uhel

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:05

Bahas Sustainability dalam Transportasi Perkeretaapian, Dirut KAI Jadi Narasumber Kuliah Umum di FEB UI

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:29

Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:13

Jual Mobil Sedan Bekas: Lebih Susah atau Justru Lebih Menguntungkan?

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:12

Tokocrypto Tingkatkan Pemahaman Kripto di Kalangan Generasi Muda Indonesia

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:50

Gadai PC dan Laptop di deGadai: Solusi Cepat Dapat Dana Tanpa Kehilangan Aset

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:24

AnyMind Group ditunjuk sebagai distributor online eksklusif untuk Moyuum di Indonesia

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:00

Kolaborasi Port Academy & PT Phoenix Resources International dalam Pelatihan IMO OPRC Level 1

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:00

Energy Academy Perkenalkan Training Authorized Gas Tester: Tingkatkan Keamanan di Ruang Terbatas

Berita Terbaru

Teknologi

Hisense Hadirkan Mini-LED AI TV U6Q di Indonesia

Rabu, 12 Mar 2025 - 15:29