Rachmat PDIP Bekali Anak Muda Materi 4 Pilar Kebangsaan - Koran Mandalika

Rachmat PDIP Bekali Anak Muda Materi 4 Pilar Kebangsaan

Sabtu, 14 Oktober 2023 - 13:16

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota DPR RI Rachmat Hidayat saat menyampaikan materi empat pilar kebangsaan di Narmada, Lombok Barat (Didu untuk Koran Mandalika)

Anggota DPR RI Rachmat Hidayat saat menyampaikan materi empat pilar kebangsaan di Narmada, Lombok Barat (Didu untuk Koran Mandalika)

Koran Mandalika – Politikus PDIP yang menjabat Anggota DPR RI Rachmat Hidayat menggaungkan empat pilar kebangsaan di hadapan anak muda.

Menurut Ketua DPD PDIP NTB itu generasi musa harus mampu mengimplementasikan empat pilar kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari.

“Di era tantangan zaman globalisasi ini, anak muda miliki peran penting mengimplementasikan nilai kebangsaan,” kata Rachmat, Jumat (13/10).

Dengan memahami empat pilar yang meliputi Pancasila, UUD 1945, Bhinneka Tunggal Ika, dan NKRI, maka generasi muda bisa membentengi diri dari ancaman budaya asing.

“Harus diimplementasikan. Sebab, generasi muda yang kelak akan mengisi kemerdekaan dan pembangunan Indonesia ini,” tegas pria berambut perak itu.

Baca Juga :  Budi Suryata Mundur dari PDIP, Ruslan: Kami Sangat Nyaman

Dia menilai, di tangan generasi muda kelak bangsa ini akan semakin besar dan maju.

“Empat pilar kebangsaan harus benar-benar diimplementasikan. Terutama oleh generasi muda untuk menyongsong generasi emas 2045,” ucap Rachmat (Wan/Didu)

Berita Terkait

Kabar Baik! Iqbal-Dinda Akan Bangun Sekolah Tinggi Seni dan Budaya di NTB
Kumpulkan Ribuan Pendukung, Nurhidayah: Kita Bawa Lombok Barat Maju
Pengalaman dan Relasi Lalu Iqbal Diyakini Mampu Bawa Perubahan
Ijazah Dipermasalahkan, Sukron: SH Tak Pernah Daftar ke KPU Pakai Ijazah S1
Ada Yang Berbeda Dalam Debat Pilkada Lombok Tengah Nanti Malam
Putri Sulung Lalu Iqbal Ajak Perempuan Muda Ambil Peran di Pilgub NTB
NW dan NWDI Bergerak Bersama Menangkan Rohmi-Firin
Tunjukkan Birokrasi Bersih, Alasan Imam Kafali Buka Baju di Debat Pilbup Lombok Barat

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 19:00

Keunggulan Kamera Baterai Magnetik untuk Pengawasan yang Lebih Fleksibel

Kamis, 21 November 2024 - 18:15

Bittime Gandeng Manta, Babylon, dan Primitive Ventures Gelar Event Web3 Afterglow

Kamis, 21 November 2024 - 18:08

Selamatkan Pesisir Lewat Momentum Hari Menanam Pohon Nasional

Kamis, 21 November 2024 - 17:00

Siap-Siap Cuan! 5 Meme Coin Berbasis Bitcoin Ini Diprediksi Bull Run di Desember

Kamis, 21 November 2024 - 15:30

Morfosia, Koleksi terbaru SAFF & Co. dengan Miroslav Petkov Perfumer asal Bulgaria

Kamis, 21 November 2024 - 15:15

Startup Tantri Raih Top 3 di Gebyar IKMA 2024 Kemenperin

Kamis, 21 November 2024 - 11:44

Topi Olahraga Wajib Punya di Tahun 2024

Kamis, 21 November 2024 - 11:00

Lupa Waktu Main Idle RPG Ini! Luna Heroes Bikin Kamu Ketagihan! Cek Review-nya!

Berita Terbaru