Ratusan Pepadu Se-Pulau Lombok Adu Ketangkasan di Praya - Koran Mandalika

Ratusan Pepadu Se-Pulau Lombok Adu Ketangkasan di Praya

Jumat, 18 Agustus 2023 - 10:10

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koran Mandalika – Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah mengadakan turnamen peresean di Lapangan Bundar Praya.

Bupati Lombok Tengah Lalu Pathul Bahri mengatakan peresean bakal diikuti ratusan pepadu. Turnamen berlangsung pada 18-24 Agustus.

Sebelum turnamen dimulai, akan dilangsungkan parade peresean yang diikuti para pepadu.

“Titik start Pendopo Bupati dan finis di Lapangan Bundar. Parade mulai pukul 14.00 WITA,” kata Pathul, Jumat (18/8).

Ratusan pepadu se-Pulau Lombok tersebut nantinya bakal adu ketangkasan memperebutkan juara.

Baca Juga :  DPRD Lombok Utara Diminta Data Warga Tak Mampu, Rachmat PDIP Siap Bantu

“Diikuti pepadu dari lima kabupaten/kota. Ada kelas eksebisi dan profesional,” ujar Pathul.

Ketua DPD Gerindra NTB itu mengajak masyarakat mendukung dan menyukseskan kegiatan seni tari Lombok itu.

Menurut dia, turnamen peresean sebagai salah satu upaya pemerintah dalam melestarikan tradisi. (Wan)

Berita Terkait

Rannya Jadi Idola Emak-emak di Lombok Tengah Berkat Kepeduliannya
PT AP I Bizam Lombok Peduli Difabel, Beri Perlengkapan Sekolah
Rachmat PDIP Bantu Dalang Wayang Sasak Lalu Nasib, Beri Kursi Roda
Beri Bantuan Rp 4,9 Miliar, Rachmat Hidayat Berdayakan Ekonomi Masyarakat
PDIP Beri Kursi Roda di Mataram, Umat Hindu: Terima Kasih Pak Rachmat
Rachmat PDIP Beri 50 Mesin Jahit dan Obras kepada UMKM di Mataram
PDIP Peduli Penderita Lumpuh, Rachmat Hidayat Beri Kursi Roda di Loteng 
Silaturahmi ke Tanah Leluhur, Rachmat PDIP Bagikan Kursi Roda

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 10:00

Musikala Mengubah Fobia Menjadi Karya Single Perdana

Jumat, 18 Oktober 2024 - 10:00

Rekomendasi Tas Multifungsi, Tas Dengan Berbagai Cara Pemakaian!

Jumat, 18 Oktober 2024 - 09:00

Indogo Business Community (IBC), Sebuah Komunitas Untuk Pebisnis yang Ingin Bertumbuh dan Berkembang

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:52

VRITIMES Perkuat Jaringan Media Digital melalui Kerjasama dengan Besoklagi.com

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:00

Cara Menekan Biaya Produksi Tanpa Mengorbankan Kualitas

Jumat, 18 Oktober 2024 - 06:50

Tokocrypto Dukung Aturan Baru Bappebti Tingkatkan Pengawasan Pasar Kripto

Kamis, 17 Oktober 2024 - 23:33

Kerjasama Strategis VRITIMES dan Portallensa.com dalam Penyebaran Informasi yang Terpercaya

Kamis, 17 Oktober 2024 - 21:11

Peluncuran Buku “Kitab Kramat Digital Marketing”

Berita Terbaru

Teknologi

Musikala Mengubah Fobia Menjadi Karya Single Perdana

Jumat, 18 Okt 2024 - 10:00