Ratusan Pepadu Se-Pulau Lombok Adu Ketangkasan di Praya - Koran Mandalika

Ratusan Pepadu Se-Pulau Lombok Adu Ketangkasan di Praya

Jumat, 18 Agustus 2023 - 10:10

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koran Mandalika – Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah mengadakan turnamen peresean di Lapangan Bundar Praya.

Bupati Lombok Tengah Lalu Pathul Bahri mengatakan peresean bakal diikuti ratusan pepadu. Turnamen berlangsung pada 18-24 Agustus.

Sebelum turnamen dimulai, akan dilangsungkan parade peresean yang diikuti para pepadu.

“Titik start Pendopo Bupati dan finis di Lapangan Bundar. Parade mulai pukul 14.00 WITA,” kata Pathul, Jumat (18/8).

Ratusan pepadu se-Pulau Lombok tersebut nantinya bakal adu ketangkasan memperebutkan juara.

Baca Juga :  Kibarkan Bendera Perang! Lombok Tengah Basmi Virus Polio

“Diikuti pepadu dari lima kabupaten/kota. Ada kelas eksebisi dan profesional,” ujar Pathul.

Ketua DPD Gerindra NTB itu mengajak masyarakat mendukung dan menyukseskan kegiatan seni tari Lombok itu.

Menurut dia, turnamen peresean sebagai salah satu upaya pemerintah dalam melestarikan tradisi. (Wan)

Berita Terkait

Festival Bekerase Desa Aik Bual Dihebohkan Penangkapan Ikan Tuna Raksasa
Rannya Jadi Idola Emak-emak di Lombok Tengah Berkat Kepeduliannya
PT AP I Bizam Lombok Peduli Difabel, Beri Perlengkapan Sekolah
Rachmat PDIP Bantu Dalang Wayang Sasak Lalu Nasib, Beri Kursi Roda
Beri Bantuan Rp 4,9 Miliar, Rachmat Hidayat Berdayakan Ekonomi Masyarakat
PDIP Beri Kursi Roda di Mataram, Umat Hindu: Terima Kasih Pak Rachmat
Rachmat PDIP Beri 50 Mesin Jahit dan Obras kepada UMKM di Mataram
PDIP Peduli Penderita Lumpuh, Rachmat Hidayat Beri Kursi Roda di Loteng 

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:17

KAI Tingkatkan Kecepatan Jalur KA di Grobogan, Kelambatan KA Dapat Diminimalisir

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:00

Ethereum Stagnan, Ini Prediksi Breakout Terbarunya

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:00

Program Creative Digital English & Japanese Popular Culture BINUS University Kenalkan Dunia Kreatif & Budaya Jepang di Pekan Pendidikan Tinggi Jakarta

Sabtu, 8 Februari 2025 - 10:51

transcosmos Indonesia dan Dapur Umami Optimalkan Customer Engagement melalui Teknologi CDP dan CEP

Sabtu, 8 Februari 2025 - 08:00

Asian PCOS Society Resmi Diluncurkan di Jakarta: Jawaban untuk Tantangan PCOS di Asia

Sabtu, 8 Februari 2025 - 08:00

Cara Membuat Desain Menarik Untuk Website Travel dan Wisata

Jumat, 7 Februari 2025 - 20:12

Nusantara Global Network Partners with Oroku Edge to Launch Exclusive Introducing Broker (IB) Program with Outstanding Benefits

Jumat, 7 Februari 2025 - 19:45

VRITIMES dan Divipromedia.com Jalin Kerja Sama Strategis untuk Transformasi Distribusi Informasi

Berita Terbaru

Teknologi

Ethereum Stagnan, Ini Prediksi Breakout Terbarunya

Sabtu, 8 Feb 2025 - 12:00