LPPDK 13 Parpol di Lombok Tengah Nol Rupiah - Koran Mandalika

LPPDK 13 Parpol di Lombok Tengah Nol Rupiah

Selasa, 16 Januari 2024 - 11:35

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua KPU Lombok Tengah Lalu Darmawan (Wawan/Koran Mandalika)

Ketua KPU Lombok Tengah Lalu Darmawan (Wawan/Koran Mandalika)

Lombok Tengah, Koran Mandalika – Sebanyak 18 partai politik (Parpol) telah menyampaikan laporan awal dana kampanye (LADK) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lombok Tengah.

Terdapat 13 parpol yang laporan penerimaan dan pengeluaran dana kampanye atau LPPDK-nya nol rupiah.

13 parpol tersebut ialah Gerindra, PDIP, Nasdem, Partai Buruh, Partai Gelora, PKN, Hanura, Partai Garuda, PAN, Demokrat, PSI, PPP, dan Partai Ummat.

Ketua KPU Lombok Tengah Lalu Darmawan mengatakan pihaknya tidak dalam kapasitas menyanggahi berapapun nominal sumbangan kampanye yang dilaporkan parpol.

“Kantor akuntan publik (KAP) yang mempunyai tanggung jawab memverifikasi dan mengaudit untuk memastikan dan menguji kebenaran,” kata Darmawan, Selasa (16/1).

Baca Juga :  Deklarasi Pemilu Damai 2024, Dandim 1620 Tekankan Netralitas Prajurit

Dari data yang berhasil dihimpun, Perindo menjadi partai yang menerima dana kampanye paling besar.

Perindo menerima dana kampanye sebesar Rp 45 juta dan pengeluaran Rp 42 juta.

Sementara ini, Perindo masih memiliki saldo awal rekening Rp 3 juta. Saldo awal rekening khusus dana kampanye (RKDK) nol rupiah. (wan)

 

Berita Terkait

1,6 Juta Suara Parpol Jadi Modal Iqbal-Dinda Menangkan Pilgub NTB
Kabar Baik! Iqbal-Dinda Akan Bangun Sekolah Tinggi Seni dan Budaya di NTB
Kumpulkan Ribuan Pendukung, Nurhidayah: Kita Bawa Lombok Barat Maju
Pengalaman dan Relasi Lalu Iqbal Diyakini Mampu Bawa Perubahan
Ijazah Dipermasalahkan, Sukron: SH Tak Pernah Daftar ke KPU Pakai Ijazah S1
Ada Yang Berbeda Dalam Debat Pilkada Lombok Tengah Nanti Malam
Putri Sulung Lalu Iqbal Ajak Perempuan Muda Ambil Peran di Pilgub NTB
NW dan NWDI Bergerak Bersama Menangkan Rohmi-Firin

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 16:35

Roti Maros Karaengta Resmikan Store Ketiga di Batas Kota Maros-Makassar: Bukti Eksistensi dan Inovasi Legendaris Selama Hampir Setengah Abad

Jumat, 22 November 2024 - 15:02

5 Langkah Efektif Mengatasi Suara Berderit pada Engsel Pintu di Rumah

Jumat, 22 November 2024 - 12:52

deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif

Jumat, 22 November 2024 - 12:15

Harga Bitcoin Menguat Hari ini (22/11/24): Tembus Level USD $98.000

Jumat, 22 November 2024 - 11:29

deGadai Perkenalkan Layanan Gadai Jam Tangan Mewah dengan Valuasi Tinggi dan Kompetitif

Jumat, 22 November 2024 - 11:26

Ini Dia Pilihan 10 Aplikasi Musik Online Terbaik di 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:30

Mau Kripto Aman? Kenali Apa Itu Cold Wallet dan Pilihan Terbaik di Pasaran

Jumat, 22 November 2024 - 10:30

WSBP Inspiring Kindness Raih Juara 3 Anugerah Perhumas 2024 di World Public Relations Forum

Berita Terbaru