Mendapatkan Koin SOL Gratis dengan Faucet Solana - Koran Mandalika

Mendapatkan Koin SOL Gratis dengan Faucet Solana

Rabu, 7 Agustus 2024 - 15:00

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Solana faucet adalah alat yang sangat berguna bagi pengembang yang ingin menguji program mereka di jaringan Solana tanpa mengeluarkan biaya. Dengan faucet, pengembang bisa mendapatkan koin uji SOL gratis. Token ini digunakan di jaringan Devnet dan Testnet untuk menguji aplikasi dan kontrak pintar. 

Jadi, Anda tidak dapat mentransfer atau menggunakan koin SOL ini ke mainnet Solana atau menguangkannya karena token tersebut hanya digunakan oleh pengembang dan penguji untuk menguji program dan dApps Solana.

Cara Menggunakan Solana Faucet

Sebelum dapat mulai menggunakan faucet Solana untuk mendapatkan token Devnet SOL gratis, pengembang perlu menyelesaikan beberapa langkah prasyarat, terutama bagi mereka yang baru memulai pengembangan Solana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pertama, pastikan sudah memiliki alat yang diperlukan. Salah satu alat yang sangat penting adalah Solana Command Line Interface (CLI). 

Baca Juga :  MAXY Academy Siap Luncurkan Kelas-Kelas Baru yang Siap Tingkatkan Skill Digital dan AI

Untuk menginstal CLI di sistem operasi Windows, buka Command Prompt dengan hak akses administrator lalu jalankan perintah yang telah disediakan.

Langkah selanjutnya adalah membuat dompet Solana. Proses pembuatan dompet ini cukup sederhana dan dapat dilakukan melalui CLI dengan satu perintah. Perintah ini akan menghasilkan sepasang kunci kriptografi: alamat publik dan kunci pribadi. 

Cara Mendapatkan Koin SOL dari Solana Faucet

Terdapat 2 metode yang dapat digunakan untuk meraih token dari Solana Faucet. Simak kedua metode tersebut berikut ini.

Metode pertama adalah baris perintah Setelah Anda menginstal Solana CLI dan membuat dompet Solana, Anda bisa langsung meminta token dari faucet dengan menjalankan sebuah perintah sederhana. Perintah ini akan mengirimkan sejumlah token uji ke alamat dompet Anda. Caranya, buka command prompt, lalu jalankan perintah solana airdrop. Perintah ini akan mengirimkan 1 SOL uji ke alamat dompet yang sedang Anda gunakan. Setelahnya Anda hanya perlu memeriksa saldo Anda.

Baca Juga :  BrainBoost Money Magnet: Audio Inovatif untuk Mengubah Pola Pikir dan Menarik Rezeki

Metode kedua adalah dengan mengakses situs web faucet. Salah satu dompet yang digunakan bersama dengan situs web faucet ini adalah Phantom. Langkahnya pun terhitung cukup mudah. Cukup pastikan telah memiliki ekstensi dompet Phantom di browser, lalu buatlah dompet Phantom Anda. Cari situs web faucet yang kompatibel dengan dompet tersebut. Masukkan alamat dompet pada form yang disediakan. Anda hanya perlu menekan ‘Klaim’ untuk meminta token Devnet SOL. 

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

“Awan Eight – Golf”, Golf Simulator Pertama di Bandung, Rasakan Sensasi Main di Lapangan Golf Korea hingga United Kingdom!
Dekade Kesuksesan: Perayaan 10 Tahun Lionel Group & Peresmian Kantor Baru
KAI Dukung Kemajuan Industri Kreatif dan Intellectual Property (IP) Lokal Melalui Livery Idul Fitri di Kereta Api
Emas Sentuh Rekor Tertinggi, Siap Menuju $3.000
5 Alasan Memilih APCO Digital Twin untuk Industri Modern
Mengapa Gadai Adalah Solusi Terbaik untuk Kebutuhan Finansial Anda
G-Schools Indonesia Summit 2025: Pendidik Indonesia Siap Menavigasi Kehadiran AI dalam Lanskap Pendidikan
TREELOGY: AN INDONESIAN BRAND REDEFINING REGENERATIVE WELLNESS

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:06

“Awan Eight – Golf”, Golf Simulator Pertama di Bandung, Rasakan Sensasi Main di Lapangan Golf Korea hingga United Kingdom!

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:55

Dekade Kesuksesan: Perayaan 10 Tahun Lionel Group & Peresmian Kantor Baru

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:29

KAI Dukung Kemajuan Industri Kreatif dan Intellectual Property (IP) Lokal Melalui Livery Idul Fitri di Kereta Api

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:01

Emas Sentuh Rekor Tertinggi, Siap Menuju $3.000

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:11

Mengapa Gadai Adalah Solusi Terbaik untuk Kebutuhan Finansial Anda

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:53

G-Schools Indonesia Summit 2025: Pendidik Indonesia Siap Menavigasi Kehadiran AI dalam Lanskap Pendidikan

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:10

TREELOGY: AN INDONESIAN BRAND REDEFINING REGENERATIVE WELLNESS

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:56

Rekomendasi Ngabuburit Seru di Kota Baru Parahyangan, Coba di Wahoo Waterworld!

Berita Terbaru

Teknologi

Emas Sentuh Rekor Tertinggi, Siap Menuju $3.000

Jumat, 14 Mar 2025 - 14:01