Partnership Aspire dan Google Cloud Mendukung UMKM Berkreasi dan Berkolaborasi untuk Berkembang di Ekonomi Digital - Koran Mandalika

Partnership Aspire dan Google Cloud Mendukung UMKM Berkreasi dan Berkolaborasi untuk Berkembang di Ekonomi Digital

Rabu, 13 Maret 2024 - 14:55

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aspire, platform keuangan all-in-one untuk bisnis modern di Asia, telah bermitra dengan Google Cloud untuk membantu memaksimalkan potensi sukses startup dan UKM melalui kolaborasi dan dukungan produktivitas.

General Manager Aspire Singapura, Thomas Jeng & Head of Strategic Partnerships Google Singapura, Yinghui Xu

Aspire, platform keuangan all-in-one untuk bisnis modern di Asia, telah bermitra dengan Google Cloud untuk membantu memaksimalkan potensi sukses startup dan usaha kecil dan menengah (UKM) dengan menyediakan solusi Google Workspace untuk mempermudah kolaborasi dan meningkatkan produktivitas. Pelanggan juga akan dapat memanfaatkan fitur AI yang sudah terintegrasi dalam Google Workspace; seperti penulisan otomatis dengan bantuan AI dalam Dokumen dan Chat, dan Suggested Formulas dalam Spreadsheet.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aspire memberikan penawaran Business Starter eksklusif kepada pelanggan baru di Singapura dan Indonesia, supaya mereka dapat merasakan manfaat Google Workspace sepenuhnya. Dengan bekerja sama dengan Google Cloud, Aspire dapat menawarkan pelanggannya akses eksklusif ke solusi software produktivitas paling populer di dunia.

Baca Juga :  Pembukaan Outlet deGadai di Apartemen Gading Nias Residence

Dengan Aspire, semua UKM dan startup di Singapura dan Indonesia yang mendaftar ke Google Workspace akan menerima diskon 50% di Google Workspace selama enam bulan pertama. Setelah enam bulan, pelanggan di  Indonesia akan terus mendapatkan keuntungan diskon 20% untuk pembayaran bulanan mereka.

Inisiatif ini memperkuat dedikasi Aspire untuk membantu UKM dan startup yang terus berkembang. Dengan software finansial all-in-one terpadu, Aspire telah membantu lebih dari 15.000 perusahaan di seluruh Asia mempermudah proses manajemen keuangan mereka. Dengan kemitraan ini, Aspire dan Google Workspace menggabungkan kelebihan dan nilai tambah masing-masing platform untuk meningkatkan kolaborasi bagi pengguna mereka. Bersama Google Cloud, Aspire berkomitmen untuk mengeliminasi hambatan dan merevolusi cara bisnis terhubung dan berkolaborasi, di mana pun mereka berada.

Baca Juga :  Kerjasama MAXY Academy dengan Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta Untuk Program MBKM Flagship Kampus Merdeka Kemendikbudristek

“Kami sangat senang dapat bermitra dengan Google Cloud untuk menghadirkan penawaran ini kepada pelanggan kami,” kata Asad, Head of Channel Partnerships di Aspire. “Dalam iklim makroekonomi saat ini, sangat penting bagi bisnis untuk memprioritaskan digitalisasi agar tetap kompetitif. Mengintegrasikan Google Workspace ke dalam ekosistem partner kami akan memperkuat komitmen kami untuk membantu UKM dan startup di seluruh Asia melakukan digitalisasi dan mencapai kesuksesan.”

Untuk informasi lebih lanjut tentang penawaran Business Starter dengan Aspire, silakan kunjungi halaman berikut

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Mengapa Gadai Adalah Solusi Terbaik untuk Kebutuhan Finansial Anda
G-Schools Indonesia Summit 2025: Pendidik Indonesia Siap Menavigasi Kehadiran AI dalam Lanskap Pendidikan
TREELOGY: AN INDONESIAN BRAND REDEFINING REGENERATIVE WELLNESS
Rekomendasi Ngabuburit Seru di Kota Baru Parahyangan, Coba di Wahoo Waterworld!
RAYAKAN RAMADAN DI MALL OF INDONESIA: DARI NGABUBURIT SERU SAMPAI REWARDS MELIMPAH
Apa yang Harus Dilakukan Jika Permohonan Visa Indonesia Anda Ditolak
Training Penanganan Bahaya Gas H2S Inisiatif Baru Energy Academy untuk Lindungi Tenaga Kerja
BINUS University x Young On Top: Siap Bekali Mahasiswa untuk Siap Berkarier di Dunia Bisnis & Profesional

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:11

Mengapa Gadai Adalah Solusi Terbaik untuk Kebutuhan Finansial Anda

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:53

G-Schools Indonesia Summit 2025: Pendidik Indonesia Siap Menavigasi Kehadiran AI dalam Lanskap Pendidikan

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:10

TREELOGY: AN INDONESIAN BRAND REDEFINING REGENERATIVE WELLNESS

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:56

Rekomendasi Ngabuburit Seru di Kota Baru Parahyangan, Coba di Wahoo Waterworld!

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:43

RAYAKAN RAMADAN DI MALL OF INDONESIA: DARI NGABUBURIT SERU SAMPAI REWARDS MELIMPAH

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:00

Training Penanganan Bahaya Gas H2S Inisiatif Baru Energy Academy untuk Lindungi Tenaga Kerja

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:00

BINUS University x Young On Top: Siap Bekali Mahasiswa untuk Siap Berkarier di Dunia Bisnis & Profesional

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:00

Regulasi Belum Jelas, SEC Menunda ETF Kripto Lagi: Apakah Ini Sinyal Bearish?

Berita Terbaru