WIKA Beton Raih Sertifikat ISO 37001:2016 Sistem Manajemen Anti Penyuapan - Koran Mandalika

WIKA Beton Raih Sertifikat ISO 37001:2016 Sistem Manajemen Anti Penyuapan

Jumat, 25 April 2025 - 11:32

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langkah Strategis Menuju Bisnis Berkelanjutan dan Transparan di Industri Beton Pracetak Nasional

PT Wijaya Karya Beton Tbk (WIKA Beton) memperoleh Sertifikat ISO 37001:2016 atas penerapan Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP), yang menjadi bukti nyata komitmen Perseroan dalam memperkuat budaya integritas dan tata kelola yang bersih di seluruh tingkatan organisasi.

“Perolehan sertifikat ISO 37001:2016 merupakan tonggak penting dalam perjalanan budaya integritas di WIKA Beton. Namun yang lebih utama, ini menjadi standar tanggung jawab bersama untuk terus menjaga serta menerapkannya secara konsisten dalam seluruh kegiatan perusahaan,” ungkap Yushadi, Sekretaris Perusahaan.

Sertifikasi ISO 37001:2016 Sistem Manjemen Anti Penyuapan

Inisiatif ini juga sejalan dengan nilai-nilai ESG (Environmental, Social, and Governance) yang menjadi bagian dari strategi Perseroan dalam membangun bisnis yang berkelanjutan. Penerapan Sistem Manajemen Anti Pnyuapan (SMAP) menunjukkan komitmen WIKA Beton dalam mendukung Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development Goals/SDGs), khususnya SDG 16: Perdamaian, Keadilan, dan Kelembagaan yang Tangguh.

Baca Juga :  Program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Angkatan 7: Daftar Sekarang Melalui KarirLab!

Dengan pencapaian ini, WIKA Beton tidak hanya mempertegas posisinya sebagai pelopor industri beton pracetak nasional, namun juga sebagai korporasi yang menjunjung tinggi nilai integritas, transparansi, dan tanggung jawab sosial dalam setiap pengambilan keputusan bisnis.

Company Profile WIKA Beton 

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Harga Emas Masih Positif Jelang Putusan Suku Bunga The Fed
Maknai 37 Tahun Berkarya, Lintasarta Perkuat Peran sebagai AI Factory dan Pemimpin Transformasi Digital Indonesia
Maknai 37 Tahun Berkarya, Lintasarta Perkuat Peran sebagai AI Factory dan Pemimpin Transformasi Digital Indonesia
Merayakan 15 Tahun, Program Studi Film BINUS UNIVERSITY Gelar Roadshow Kreatif di Makassar
Bimmer.ID Luncurkan “Bimmer Connected Audiences”, Solusi Premium Push Notification Ads untuk Premium Brand
Transformasi Ikonik Stasiun Tanah Abang: PTPP Dorong Kapasitas dan Kenyamanan Penumpang Hingga 300.000 Orang per Hari
Peluang Pemangkasan Suku Bunga The Fed 60%, Harga Bitcoin Siap ‘Meledak’
Bimmer.ID Luncurkan “Bimmer Connected Audiences”, Solusi Premium Push Notification Ads untuk Brand

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 10:57

Harga Emas Masih Positif Jelang Putusan Suku Bunga The Fed

Selasa, 6 Mei 2025 - 10:23

Maknai 37 Tahun Berkarya, Lintasarta Perkuat Peran sebagai AI Factory dan Pemimpin Transformasi Digital Indonesia

Selasa, 6 Mei 2025 - 10:16

Maknai 37 Tahun Berkarya, Lintasarta Perkuat Peran sebagai AI Factory dan Pemimpin Transformasi Digital Indonesia

Selasa, 6 Mei 2025 - 09:00

Merayakan 15 Tahun, Program Studi Film BINUS UNIVERSITY Gelar Roadshow Kreatif di Makassar

Senin, 5 Mei 2025 - 20:52

Transformasi Ikonik Stasiun Tanah Abang: PTPP Dorong Kapasitas dan Kenyamanan Penumpang Hingga 300.000 Orang per Hari

Senin, 5 Mei 2025 - 20:12

Peluang Pemangkasan Suku Bunga The Fed 60%, Harga Bitcoin Siap ‘Meledak’

Senin, 5 Mei 2025 - 19:44

Bimmer.ID Luncurkan “Bimmer Connected Audiences”, Solusi Premium Push Notification Ads untuk Brand

Senin, 5 Mei 2025 - 18:40

TransGo: Pilihan Terbaik Sewa Motor Jakarta dengan Armada Terlengkap dan Layanan Terpercaya

Berita Terbaru