Gerindra Amankan Posisi Ketua DPRD Loteng, PKS Dapat Jatah Wakil - Koran Mandalika

Gerindra Amankan Posisi Ketua DPRD Loteng, PKS Dapat Jatah Wakil

Rabu, 6 Maret 2024 - 13:40

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gedung DPRD Kabupaten Lombok Tengah (istimewa)

Gedung DPRD Kabupaten Lombok Tengah (istimewa)

Koran Mandalika, Lombok Tengah – Kursi pimpinan berhasil dipertahankan para caleg Partai Gerindra Kabupaten Lombok Tengah dengan perolehan suara 77.528.

Partai besutan Prabowo Subianto itu mengalahkan Partai Golkar dengan 72.709 suara.

Menguntit di belakang Golkar, yakni PKB 70.247 dan kursi pimpinan terakhir direbut PKS dengan perolehan 68.698 suara.

Data tersebut dikutip berdasarkan hasil pleno tingkat kabupaten.

“Dengan demikian, Gerindra kembali meraih posisi Ketua DPRD Lombok Tengah,” kata Wakil Sekretaris DPD Partai Gerindra Provinsi NTB Lalu Amrillah, Rabu (6/3).

Menurut Amrillah, keberhasilan ini berkat semua pihak. Baik kader partai, simpatisan, maupun sukarelawan.

“Ini juga tidak lepas dari kontribusi besar Ketua DPD Partai Gerindra Provinsi NTB Lalu Pathul Bahri dan juga ketua DPC,” ujar Amrillah.

Baca Juga :  Pilgub NTB 2024, Lalu Iqbal Penuhi Syarat Pendaftaran di Demokrat

Amril meyakini tidak hanya di Kabupaten Lombok Tengah saja Ketua DPRD diraih, tetapi juga di kabupaten/kota lainnya di NTB.

“Saya berkeyakinan di DPRD NTB juga dapat kursi ketua,” ucap Amril.

Diketahui bahwa sebelumnya unsur pimpinan DPRD Lombok Tengah sebelumnya diketuai Gerindra. Sebagai wakil ketua ada Golkar, PKB, dan PPP. (wan)

Berita Terkait

Kabar Baik! Iqbal-Dinda Akan Bangun Sekolah Tinggi Seni dan Budaya di NTB
Kumpulkan Ribuan Pendukung, Nurhidayah: Kita Bawa Lombok Barat Maju
Pengalaman dan Relasi Lalu Iqbal Diyakini Mampu Bawa Perubahan
Ijazah Dipermasalahkan, Sukron: SH Tak Pernah Daftar ke KPU Pakai Ijazah S1
Ada Yang Berbeda Dalam Debat Pilkada Lombok Tengah Nanti Malam
Putri Sulung Lalu Iqbal Ajak Perempuan Muda Ambil Peran di Pilgub NTB
NW dan NWDI Bergerak Bersama Menangkan Rohmi-Firin
Tunjukkan Birokrasi Bersih, Alasan Imam Kafali Buka Baju di Debat Pilbup Lombok Barat

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 19:00

Keunggulan Kamera Baterai Magnetik untuk Pengawasan yang Lebih Fleksibel

Kamis, 21 November 2024 - 18:15

Bittime Gandeng Manta, Babylon, dan Primitive Ventures Gelar Event Web3 Afterglow

Kamis, 21 November 2024 - 18:08

Selamatkan Pesisir Lewat Momentum Hari Menanam Pohon Nasional

Kamis, 21 November 2024 - 17:00

Siap-Siap Cuan! 5 Meme Coin Berbasis Bitcoin Ini Diprediksi Bull Run di Desember

Kamis, 21 November 2024 - 15:30

Morfosia, Koleksi terbaru SAFF & Co. dengan Miroslav Petkov Perfumer asal Bulgaria

Kamis, 21 November 2024 - 15:15

Startup Tantri Raih Top 3 di Gebyar IKMA 2024 Kemenperin

Kamis, 21 November 2024 - 11:44

Topi Olahraga Wajib Punya di Tahun 2024

Kamis, 21 November 2024 - 11:00

Lupa Waktu Main Idle RPG Ini! Luna Heroes Bikin Kamu Ketagihan! Cek Review-nya!

Berita Terbaru