Bentrok Dua Desa Berhasil Dilerai, Kapolres Loteng: Mohon Jangan Terprovokasi - Koran Mandalika

Bentrok Dua Desa Berhasil Dilerai, Kapolres Loteng: Mohon Jangan Terprovokasi

Jumat, 8 Desember 2023 - 20:40

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koran Mandalika – Dua desa di Kabupaten Lombok Tengah terlibat bentrok. Kepolisian bersama pemerintah setempat langsung turun ke lokasi.

Kapolres Lombok Tengah AKBP Iwan Hidayat dan Wakil Bupati Muhamad Nursiah mengimbau warga Desa Ketara dan Segala Anyar agar menahan diri dan tidak terprovokasi.

Dua desa yang terlibat bentrok tersebut ialah Ketara dan Segala Anyar. Keduanya sama-sama Kecamatan Pujut.

Kapolres Lombok Tengah AKBP Iwan Hidayat mengatakan pihaknya telah berhasil melerai kedua belah pihak yang sempat terlibat bentrok.

“Kami masih berjaga untuk mengantisipasi agar tidak terjadi lagi bentrokan susulan,” kata Iwan, Jumat (8/11).

Dia mengaku telah mengamankan lokasi tempat kejadian. Kedua pihak juga diminta untuk menahan diri dan tidak mudah terprovokasi agar tidak terjadi bentrokan susulan.

Pihaknya telah menurunkan 350 personel gabungan untuk berjaga di lokasi agar tidak terjadi lagi bentrokan susulan.

Baca Juga :  Polisi Banyak Temukan Pengendara Ala Cabe-cabean di Lombok Tengah

“Kami berharap jangan ada lagi bentrokan. Kami sudah menurunkan 350 personil gabungan dari Polres Lombok Tengah dan Polda NTB,” ujar Iwan.

Wakil Bupati Lombok Tengah Muhamad Nursiah meminta kedua pihak mempercayakan persoalan kepada aparat yang berwajib.

“Mohon agar kedua pihak menahan diri dan jangan mudah terprovokasi,” pinta Nursiah. (Wan)

Berita Terkait

Operasi Jaran Rinjani 2024, Polres Loteng Gulung 19 Pencuri
Tinggalkan Rumah Pas Lebaran, Warga Praya Tengah Kaget, Uang dan Emas Amblas
Kabel SKTM 20KV Dicuri, ITDC Rugi Rp 62 Juta
Puluhan Motor Terindikasi Balap Liar Diamankan sampai Lebaran Ketupat
Polisi Bongkar Bisnis Lendir di Loteng, Tarif Sekali Main Rp 800 Ribu
Tutup Celah Aksi Kriminal, Kapolres Loteng: Mari Perbanyak Ibadah
Dipicu KDRT, Pria di Lombok Timur Tebas Kepala Iparnya hingga Tewas
Terapkan Ilmu Sanjak, TNI Temukan Sapi Warga yang Digondol Maling

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 18:00

4 Alasan untuk Mulai Gunakan Dompet Crypto Indonesia untuk Kelola Aset Digital

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:00

Pabrik Trafo Bambang Djaja: Mengapa Mereka Menjadi Pilihan Utama di Industri?

Sabtu, 21 Desember 2024 - 15:53

Perayaan Sedekade lingkaran: Perjalanan 10 Tahun Ekosistem Pembelajaran yang Progresif dan Inovatif

Sabtu, 21 Desember 2024 - 15:48

Apparel Nyaman untuk Liburan Singkat: Tips Weekend Getaway dengan Bodypack

Sabtu, 21 Desember 2024 - 13:35

Press Release: PT Bambang Djaja – Pabrik Trafo Terpercaya di Indonesia

Sabtu, 21 Desember 2024 - 13:28

Daftar Airdrop Crypto Gratis Akhir 2024: Proyek Memecoin Masih Hype?

Sabtu, 21 Desember 2024 - 10:05

VRITIMES dan Ulanda.id Jalin Kerjasama untuk Optimalkan Distribusi Press Release

Sabtu, 21 Desember 2024 - 09:54

Trading Bitcoin Murah: Panduan Lengkap untuk Pemula

Berita Terbaru