Investasi Bodong Sering Muncul, Daud Demokrat: FEC Bisa Jadi Pelajaran - Koran Mandalika

Investasi Bodong Sering Muncul, Daud Demokrat: FEC Bisa Jadi Pelajaran

Sabtu, 9 September 2023 - 13:57

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Koran Mandalika – Politikus Partai Demokrat Lalu Daud Nurjadi mengajak masyarakat tidak tergiur terhadap segala jenis investasi bodong.

Daud berkaca pada kasus bisnis Future E-Commerce (FEC) shopping Indonesia yang telah banyak memakan korban di Lombok.

Menurut dia, sebelumnya juga sudah sering muncul aplikasi investasi bodong serupa. Meski sudah diblokir, tetapi beberapa waktu kemudian muncul lagi dengan tampilan berbeda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya mengajak masyarakat untuk tidak tergiur investasi bodong. Kasus FEC ini bisa jadi pelajaran,” kata Daud, Sabtu (9/9).

Baca Juga :  Bupati Lombok Tengah Keberatan Namanya Dicatut Bisnis FEC

Wakil Sekertaris Pengurus Wilayah Nahdatul Ulama (PWNU) NTB itu menjelaskan pencabutan izin usaha FEC karena diduga melakukan kegiatan yang tidak sesuai dengan izin usaha yang dimiliki.

“Selain itu, FEC juga melakukan penghimpunan dana masyarakat tanpa izin,” kata bakal calon DPR RI dapil NTB 2 Pulau Lombok itu.

Pihaknya mendapat informasi bahwa banyak masyarakat yang menjadi korban. Bahkan, ada yang rugi hingga ratusan juta.

Baca Juga :  Harta Hasil Bisnis FEC Bakal Disita

“Ke depan, hal semacam ini tidak boleh terjadi lagi. Masyarakat harus betul-betul menjadikan ini sebagai pelajaran,” tegas pria humble itu.

Pihaknya mendorong pemerintah daerah bersama steakholder terkait untuk memberikan edukasi yang masif ke masyarakat.

“Edukasi kepada masyarakat harus didorong lebih masif lagi agar ke depan tidak ada masyarakat kita yang menjadi korban investasi bodong,” ucap Daud. (Wan)

Berita Terkait

Dewan Minta Mahasiswa Buktikan Program Fiktif Dispora
5 Fakta UKW Ke-10 Unitomo, Nomor 3 Bikin Penasaran
Tingkatkan Kualitas Berita, Jurnalis Lombok Tengah Ikut Bimtek dan UKW
8 Tuntutan KASTA NTB Soal Krisis Air di Gili Tramena, Nomor 1 Menohok
Gusur Rumah Warga, ITDC : Lahan yang Masuk HPL Clear and Clean
ITDC Gusur Rumah Warga Tanpa Ganti Rugi, Ibu-ibu Histeris
Bupati Lombok Tengah Dukung Peserta MTQ, Targetkan Juara Umum
Lazah NW Hadir untuk Majukan Ekonomi Masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 11:27

Dukung Investor Muda, Bittime Bagikan Airdrop Gratis Token Hamster Kombat Senilai Rp100 Juta

Jumat, 26 Juli 2024 - 23:30

Perbedaan WhatsApp Blast Resmi dan Ilegal, Pantes Gampang Keblokir!

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:43

Maksimalkan Investasi Kripto dengan Staking USDT

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:30

Wajib Tau! Ini Tips Aman Mengirim WhatsApp Blast Agar Tidak Terblokir

Jumat, 26 Juli 2024 - 17:14

XRP vs SEC: Spekulasi Penyelesaian Kasus dan Dampaknya pada Harga XRP

Jumat, 26 Juli 2024 - 16:30

Dahlan Iskan: “Bisnis Itu Nggak Bisa Autopilot!”

Jumat, 26 Juli 2024 - 15:00

Telkom Dukung Startup IPO Lewat Kolaborasi Acara KreatIPO Coaching Clinic

Jumat, 26 Juli 2024 - 14:18

Disruptive Doctors® Menyajikan: Konferensi dan Pameran Revolusi Kesehatan 2024 – Memberdayakan Dokter untuk Berdampak pada Kesehatan Secara Berbeda

Berita Terbaru

Teknologi

Maksimalkan Investasi Kripto dengan Staking USDT

Jumat, 26 Jul 2024 - 17:43